Teknologi

Begini Cara Mengaktifkan Akun Grab Driver yang Dibekukan!

Liputan Jawa | Begini Cara Mengaktifkan Akun Grab Driver yang Dibekukan!

Liputanjawa.com – Pekerjaan sebagai pengemudi Grab saat ini banyak dilakukan oleh banyak orang, baik itu sebagai pekerjaan sampingan ataupun pekerjaan utama. Syarat menjadi pengemudi Grab yang cukup mudah serta peminat Grab yang semakin banyak menjadi salah satu alasan mengapa pekerjaan ini banyak diminati orang.   Dalam menjalankan tugasnya, tak jarang para …

5 Alasan Teknologi Pertanian Jepang Lebih Unggul

Liputan Jawa | 5 Alasan Teknologi Pertanian Jepang Lebih Unggul

Liputanjawa.com –  Sebagai negara teknologi maju, Jepang menerapkan teknologinya pada bidang pertanian yang menjadikannya unggul, maka harus mengetahui teknologi pertanian Jepang. Hal tersebut harus dicontoh oleh negara lain. Padahal negara sakura ini memiliki keterbatasan lahan untuk pertanian, tetapi menghasilkan produk pertanian melimpah dan berkualitas, yang dapat membuat orang berdecak kagum …

Kenali Apa Itu Backlink untuk Situs Web dan Fungsinya

Liputan Jawa | Kenali Apa Itu Backlink untuk Situs Web dan Fungsinya

Liputanjawa.com –  Seiring berkembangnya bisnis online, pelaku bisnis seharusnya membuat web bisnisnya menarik yaitu dengan menggunakan backlink maka ketahuilah apa itu backlink. Dengan demikian, bisa meningkatkan traffic pada web tersebut. Dalam dunia SEO (search engine optimisation), penting sekali untuk meningkatkan traffic atau pengunjung web agar web berada pada tingkat teratas …

Cara Mengembalikan Akun Facebook Yang Telah Dihapus

Liputan Jawa | Cara Mengembalikan Akun Facebook Yang Telah Dihapus

Liputanjawa.com – Untuk mengaktifkan kembali pada akun Anda yang telah dihapus oleh pihak Facebook, dapat Anda melakukan dengan proses banding. Dalam proses tersebut maka Anda bisa mengembalikan Akun Facebook Anda dengan menggunakan Kartu Identitas ID atau bisa juga lewat link banding. Anda tidak perlu khawatir jika mengalami hal tersebut karena …

Kelebihan dan Kekurangan iPhone 11 yang Harus Diketahui

Liputan Jawa | Kelebihan dan Kekurangan iPhone 11 yang Harus Diketahui

Liputanjawa.com – iPhone 11 menyempurnakan tipe sebelumnya sehingga banyak orang ingin memilikinya, namun sebelum membelinya harus mengetahui kelebihan dan kekurangan iPhone 11. Dengan demikian, mendapatkan rekomendasi memilih tipe yang tepat. Mengingat, iPhone 11 ini diluncurkan dalam 3 versi yaitu iPhone 11, iPhone 11 pro max, serta pro. Ketiga varian iPhone tersebut …

7 Mesin Pencarian Terbaik Dunia Harus Diketahui

Liputan Jawa | 7 Mesin Pencarian Terbaik Dunia Harus Diketahui

Liputanjawa.com – Mesin pencarian menjadi bagian kebutuhan manusia modern karena dapat mengakses informasi dari internet, sehingga harus mengetahui mesin pencarian terbaik dunia. Dikarenakan selama ini hanya mengenal Google sebagai mesin pencari. Google saat ini sebagai mesin pencari terbaik dan populer memiliki pengguna yang cukup banyak. Namun, ternyata masih ada mesin …

Perkembangan Teknologi Komunikasi dari Waktu ke Waktu

Liputan Jawa | Perkembangan Teknologi Komunikasi dari Waktu ke Waktu

Liputanjawa.com – Bersosialisasi merupakan kebutuhan manusia sebagai makhluk sosial sehingga terciptalah sebuah komunikasi sebagai cikal bakal perkembangan teknologi komunikasi. Komunikasi membuat manusia bisa berinteraksi antara satu dengan yang lain. Komunikasi menjadi sangat penting untuk menyampaikan sebuah informasi. Perkembangannya terus meningkat seiring dengan perkembangan peradaban manusia. Bahkan teknologi yang digunakannya untuk …

5 Rekomendasi Aplikasi Font Instagram Terbaik dan Keren

Liputan Jawa | 5 Rekomendasi Aplikasi Font Instagram Terbaik dan Keren

Liputanjawa.com –Instagram merupakan salah satu platform media sosial yang sedang populer saat ini untuk menampilkan video dan foto. Sehingga, banyak orang yang mulai mendapatkan banyak perhatian dari platform tersebut. Tidak hanya dari postingan video atau foto, tampilan font Instagram juga bisa menarik minat banyak orang. Namun, bagaimana cara membuat font …

Cara Mengaktifkan Akun FB yang di Nonaktifkan Tanpa KTP

Liputan Jawa | Cara Mengaktifkan Akun FB yang di Nonaktifkan Tanpa KTP

Liputanjawa.com – Akun FB Anda telah di nonaktifkan, tetapi ingin mengaktifkannya kembali tanpa harus menggunakan KTP? Tentu saja bisa. Di bawah ini ada 2 jenis cara mengaktifkan akun FB yang di nonaktifkan sendiri atau oleh pihak Facebook. Biasanya jika pihak Facebook menonaktifkan akun Anda, artinya Anda sudah melakukan beberapa pelanggaran. Sedangkan, …

Cara Ampuh Atasi Microsoft Office Terkunci

Liputan Jawa | Cara Ampuh Atasi Microsoft Office Terkunci

Liputanjawa.com – Microsoft Word yang juga merupakan bagian dari Microsoft Office yang penggunannya sangat penting dalam pengolahan data dan banyak sekali digunakan. Ms Office difungsikan untuk mengerjakan tugas seperti berbagai laporan pekerjaan, jurnal penelitian, skripsi, tesis, dan lain – lain. Pada pekerjaan juga selalu menggunakan Microsoft Office Word dalam membuat …